setelah sempat vakum Weekend Party bangkit kembali

0


SeputarMusik - weekendparty adalah band asal kota cilegon yang terbentuk pada tahun 2001 dengan formasi Cio (Vocal), Harry (Guitar + Keyboard), Indra (Bass), Robby (Drum). setelah hampir 6 tahun mereka vakum di band, akhirnya mereka memutuskan untuk melangkah lebih jauh lagi untuk terjun langsung dalam industri musik Indonesia dengan maksud agar karya dapat didengar oleh penikmat musik indonesia.


dengan merilis sebuah single yang berjudul bilang cinta, meresahkan dan tak akan pernah mati. ketiga lagu tersebut diaransemen oleh musisi legendaris Indonesia siapa lagi kalau bukan Denny Chasmala. dan tepat pada tanggal 2 oktober 2019 kemarin single mereka yang berjudul Bilang Cinta diputar serentak di seluruh radio indonesia

Post a Comment

0Comments
Post a Comment (0)